Analogi Kematian - Nashoihul Ibad
Abu Bakar ra. berwasiat:
Barang siapa meninggal tanpa membawa bekal (berupa amal-‘amal saleh), maka seakan-akan dia mengarungi lautan tanpa perahu.
Maka, ia akan benar-benar tenggelam dan tidak mendapatkan pertolongan kecuali ada orang yangakan menolongnya, sebagaimana sabda Nabi, “Tiadalah (kondisi) mayat di dalam kubur itu kecuali seperti orang tenggelam yang meminta pertolongan.” (orang yang mencari pertolongan untuk diselamatkan).
Sumber : Nashoihul Ibad – Syekh Muhammad Nawawi al-Jawi al-Bantani
Kajian sebelumnya Klik : https://ngaos.com/topic/nashoihul-ibad/
Download Kitab : https://ngaos.com/download/nashoihul-ibad/
Silahkan dishare, Semoga Bermanfaat
Jazakumullah Khairan Katsiran
Website : https://ngaos.com/
Youtube : https://www.youtube.com/c/NGAOS
Telegram : https://t.me/ngaos_indonesia
Instagram : https://www.instagram.com/ngaos_indonesia/
Tiktok : tiktok.com/@ngaos_indonesia
Facebook : https://www.facebook.com/groups/ngaos.indonesia
Whatsapp Grup : https://chat.whatsapp.com/EHAh34ezFFh6KW9R4zA3DN
Posting Komentar untuk "Analogi Kematian - Nashoihul Ibad"